Jumat, 13 Desember 2024|Jakarta, Indonesia

Libur Natal dan Tahun Baru, Bongkar Muat di MNP Justru Meningkat Hingga 17 Persen

Hariyanto

Kamis, 07 Januari 2021 - 16:50 WIB

Makassar New Port
Makassar New Port
A A A

Thepresidentpost.id - Jakarta - Pada mas libur Natal dan Tahun Baru, PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) mencatat pelayanan bongkar muat barang di Makassar New Port (MNP) terus mengalami peningkatan hingga 17% dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya.

General Manager (GM) PT Pelindo IV Cabang Makassar New Port, Edy Nursewan menuturkan, meskipun masih dalam masa Pandemi COVID - 19, arus bongkar muat barang dan operasional pelayanan kapal di MNP tidak mengalami gangguan yang cukup berarti.

“Kami selalu siap melakukan pelayanan selama 1 x 24 jam dan 7 hari dalam seminggu,” kata Edy dalam keteranganya yang dikutip Thepresidentpost.id, Kamis (7/1/2021)..

Edy mengklaim, di masa Pandemi COVID - 19 ini operasional layanan bongkar muat barang di MNP justru mengalami peningkatan jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya.Dengan kata lain, Pandemi COVID - 19 tidak terlalu berpengaruh terhadap kinerja bongkar muat di MNP.

“Namun, kami tetap menerapkan protokol kesehatan pencegahan Covid - 19 sesuai anjuran Pemerintah, utamanya bagi para petugas di lapangan,” ujar Edy. 

Hingga saat ini kata dia, semua peralatan yang ada di MNP dalam kondisi yang perform. “Mulai dari container crane, RTG, Head Truck dan chassis, termasuk Sumber Daya Manusia (SDM),” tegas Edy.

Edy juga mengklaim rata - rata setiap bulan pihaknya melayani 30 call kapal. “Kapal - kapal yang masuk melakukan bongkar muat barang kebutuhan pokok, serta juga barang - barang untuk konstruksi.” pungkas Edy

Komentar

Berita Lainnya

Business 23/04/2024 10:32 WIB

Govt to Form Task Force to Tackle Online Gambling

President Joko “Jokowi” Widodo chaired a limited meeting which discussed efforts taken to eradicate online gambling in Indonesia, Thursday (04/18), at Merdeka Palace, Jakarta. Minister for Communication…

Economy 23/04/2024 10:27 WIB

President Jokowi Reaffirms Commitment to Farmers’ Welfare

President Joko “Jokowi” Widodo on Monday (04/22) inspected corn harvest in Boalemo regency, Gorontalo province. “Our corn import has decreased significantly from 3.5 million tonnes to 400,000-450,000…

Business 28/02/2024 13:01 WIB

Carsurin and NBRI Strengthen Strategic Alliance to Propel Indonesia’s EV Industry

PT Carsurin Tbk ("Carsurin") and the National Battery Research Institute ("NBRI") are pleased to announce the signing of a pivotal Strategic Alliance Agreement (SAA), marking a significant advancement…

National 21/02/2024 08:42 WIB

Gov’t to Continue Disbursing Rice Assistance

President Joko “Jokowi” Widodo has ensured that the Government will continue rolling out the rice assistance program for low-income families. The President made the statement when handing over rice…

Economy 21/02/2024 08:38 WIB

Bapanas Head Ensures Availability of Rice Stock Ahead of Ramadan

The National Food Agency (Bapanas) has ensured the availability of rice for the fasting month of Ramadan and Eid al-Fitr 1445 Hijri/2024 CE.